Oleh Vinda dan Ajeng

Mendengarkan cerita merupakan salah satu kegiatan yang penting untuk dilakukan oleh anak usia dini. Kegiatan tersebut dapat meningkatkan kemampuan berbahasa anak. Selain itu, melalui sebuah buku cerita guru dapat membuat aktivitas math/ science/ literacy/ social study/ FMS berdasarkan isi dan tokoh dalam cerita tersebut.

Goal : Peserta dapat mencoba membuat aktivitas math/literacy/science/ sosial study/FMS berdasarkan sebuah buku cerita. Aktivitas tersebut dapat diterapkan untuk anak TK.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Facebook
YouTube
Instagram
WhatsApp